Tak Ada Cerita Nabi Memusuhi Waria


Tak Ada Cerita Nabi Memusuhi Waria

GELORA.CO – Nabi Muhammad SAW maupun nabi-nabi sebelumnya tidak pernah memusuhi waria. 

“Tak ada cerita Nabi memusuhi waria. Dlm fikih eksistensi waria diakui,” kata tokoh muda NU Savic Ali di akun Twitter-nya @savicali. 

Savic mengatakan, dalam kajian fikih keberadaan waria diakui dan diatur masalah hukum beribadahnya. 

“Trus anak2 muda yg aniaya waria itu belajarnya dr mana? Ini yg gw sebut org-org bodoh yg terislamisasi,” jelas Savic. 

Ia mengatakan, anak-anak muda yang melakukan kekerasan terhadap waria bukan niat berislam untuk memperbaiki diri dan mendekatkan diri pada Allah. [sns]






http://bitly.com/2DRNoHK

Banner iklan disini
loading...

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :